Cara Pasang Kode Anti Copas Posting Blog - Matikan Fungsi Klik Kanan Mouse

Post a Comment
Cara Pasang Kode Anti Copas Posting Blog - Matikan Fungsi Klik Kanan Mouse

Cara Pasang Kode Anti Copas Posting Blog - Matikan Fungsi Klik Kanan Mouse

Berikut ini cara memasang kode anti Copy Paste (Copas) agar Posting Blog tidak mudah dicuri. Kode ini mematikan Fungsi Klik Kanan (Disable Right Click) mouse.

Setidaknya kode anti copas untuk melindungi konten blog (artikel) dari pencurian atau copas ilegal ini, akan menyulitkan blogger copaser (suka copy paste postingan blog lain).

GANTI kode <body> atau <body expr:class='data:blog.pageType'> dengan kode berikut ini:

<body expr:class='data:blog.pageType' oncontextmenu='return false;' ondragstart='return false' onkeydown='return false;' onmousedown='return false;' onselectstart='return false' style='-moz-user-select: none; cursor: default;'>

Risiko: Kotak Pencarian Akan Mati

Kode Anti Copas yang Aman

Kode berikut ini recommended. Aman. Tidak mematikan fungsi kotak pencarian. Kalimat tertentu atau kode yang di-block quote masih bisa dicopy. Judul Posting juga masih bisa dicopy. Hanya bagian postingan yang tidak bisa dicopas.

Simpan kode ini di atas kode </head>

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<style type='text/css'>
.post-body {-webkit-user-select:none;-khtml-user-select:none;-moz-user-select:none;-ms-user-select:none;user-select:none;padding:0 0 10px 0;margin:0 0 10px 0;line-height:21px;}
.post-body img{-webkit-touch-callout:none;-webkit-user-select:none;-khtml-user-select:none;-moz-user-select:none;-ms-user-select:none;user-select:none;pointer-events:none;background:#fdfdfd;height:auto;max-width:100%;border:0;margin-bottom:2.0px;box-shadow:0 0 0 1px rgba(0,0,0,0.03);opacity:1;transition:all .6s ease;}
.post_body p, .post blockquote,.post pre,.post code {-webkit-touch-callout:text;-khtml-user-select:text;-webkit-user-select:text;-moz-user-select:text;-ms-user-select:text;}
</style>
</b:if>

Save!

Demikian Cara Pasang Kode Anti Copas Posting Blog - Matikan Fungsi Klik Kanan Mouse. (bloggerbandung.net).*

Related Posts

Post a Comment

Contact Form

Name

Email *

Message *